Mendeteksi Kartu Jaringan pada Debian
Untuk mendeteksi kartu jaringan pada debian,caranya sebagai berikut :
#ifconfig
Untuk Ethernet (Kartu
Jaringan Kabel), ketikkan:
#lspci -vnn | grep Ethernet
#lspci -vnn | grep Ethernet
Untuk Wifi Adapter,
ketikkan :
#lspci -vnn | grep Network
#lspci -vnn | grep Network
Untuk mengetahui bahwa
Ethernet dan Wifi Adapter telah aktif, salah satu caranya adalah:
#ifconfig
Jika didapatkan
informasi seperti di atas, maka Kartu Jaringan Anda telah aktif, dan dapat
dikonfigurasi.



Komentar
Posting Komentar